5 Pilihan Applikasi Terbaik untuk Membuat Daftar Belanjaan


Belanja merupakan satu kegiatan semua wanita di dunia ini, sangat menyenangkan memang.
Apalagi jika memiliki uang yang cukup banyak untuk berbelanja Hal ini tentu akan sangat menyenangkan sekali bagi kaum hawa.

5 Pilihan Applikasi Terbaik untuk Membuat Daftar Belanjaan


Nah berbicara mengenai belanja, kamu pasti sering lupa untuk belanja apa saja.
Sudah ditulis dikertas tapi ternyata hilang, atau tulisanya tidak bisa dibaca?
Dan merasa sudah kuno banget buat nulis daftar belanjaan dikertas, solusi terbaiknya adalah dengan memindahkan catatan belanja kita ke smartphone.

Yap! Benar sekali, Kali ini kita akan membahas applikasi khusus untuk mencatat barang belanjaan
Yang tidak akan hilang terbawa angina, atau kelupaan ketinggalan dirumah. Penasaran applikasi apa saja yang bisa kita gunakan untuk membuat daftar belanjaan kita?
Yuk langsung dibahas!

Yang pertama Adalah Google Keep

Google Keep bisa ita manfaatkan untuk mecatat berbagai macam hal penting, termasuk juga daftar belanjaan. Malas ngetik? Atau lagi sibuk hal yang lainnya, kamu bisa menggunakan fitur perintah suara untuk menuliskan daftarnya.
Jadi kamu cukup mengucapkan kalimat yang ingin kamu tulis, dan Google Keep akan menuliskan perintah suara kamu secara otomatis ke dalam tulisan.
Applikasi ini bisa kamu percantik dengan memberikan warna pada catatan tertentu, sebagai pemisah atau penan dari satu catatan yang satu dengan yang lain.
Tertarik untuk mencobanya? Yuk langsung download di Playstore!

Yang kedua adalah SynapBook

SynapBook akan memberikan kamu pengalaman menyimpan memo ke Cloud, atau penyimpanan online
SynapBook merupakan applikasi untuk mencatat memo, kamu bisa juga memanfaatnya untuk menyimpan catatan belanjaan juga.  Dengan penyimpanan onlinenya, kamu tidak perlu lagi takut kehilangan catatan belanjaan kam, walaupun smartphone kamu ketinggalan.
Karena kamu bisa melihat catatn memo di perangkat lain.
Tertarik untuk mendownloadnya? Yuk langsung saya ke Playstore untuk mendownloadnya!

 Yang ketiga adalah Listonic

Listonic, namanya agak aneh memang tapi applikasi Listonic ini memberikan antar muka yang sangat sedehana, sehingga pengguna dapat melihat daftar belanjaan dengan cepat.Selain itu applikasi ini juga memiliki kinerja yang sangat responsive.
Dengan menggunakan applikasi ini kamu akan mendapatkan saran yang cukup menarik, yaitu kamu akan disarankan untuk membeli produk yang pasti kamu beli saat berbelanja nanti.
Listonic juga memiliki fitur perintah suara sama seperti Google Keep. Jadi kalo kamu lagi gabut, bisa tinggal ngoceh aja sama Listonic nanti ditulisin langsung. Download langsung di Google Play untuk mencobanya.

Yang ke empat adalah  Buy Me a Pie!

Applikasi Buy Me a Pie! akan bisa banget kamu andalkan untuk mencatat daftar belanjaan, kenapa?
Karena Buy Me a Pie! menawarkan penggunaan yang simple agar kita sebagai penggunanya tidak kerepotan saat menggunakanya.
Dengan menggunakan Applikasi Buy Me a Pie! kamu juga akan bisa membagikan daftar belanjaan kamu dengan orang lain, seperti mantan, pacar atau keluarga terkasih. Langsung download applikasi Buy Me a Pie! di Play store untuk mencobanya!

Yang kelima adalah Bring!

Applikasi Bring! Ini menjadi applikasi yang kami rekomendasikan untuk kamu mencatat daftar belanjaan, applikasi ini menawarkan kamu user interface yang simple dan intuitif.
Applikasi ini juga bisa memberikan kamu fitur untuk membagikan daftar belanjaan dengan orang lain.
Tertari untuk mencobanya? Langsung saja download di Google Playstore yah!
Oke sekian dari saya untuk Applikasi Daftar Belanjaan yang bisa kamu coba!
Jangan lupa di download dan coba yah!

Belum ada Komentar untuk "5 Pilihan Applikasi Terbaik untuk Membuat Daftar Belanjaan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel